PROFIL PERUSAHAAN
Persekutuan Doni Budiono dan Rekan (PDB Law Firm) mulai berdiri pada tahun 2015. Kantor Advokat ini dipimpin oleh Dr. Doni Budiono ST., SE. Ak., SH. MH., MSA., CA., ACPA yang telah berprofesi sebagai advokat dengan Nomor Kartu Tanda Pengenal Advokat: 13.01830.
Persekutuan Doni Budiono dan Rekan dalam menjalankan profesi sebagai Advokat, baik secara litigasi maupun secara non-litigasi senantiasa tetap mengedepankan Kode Etik Profesi serta aturan hukum maupun nilai-nilai sosial dan spiritual.
Sehingga diharapkan tercapai penyelesaian yang elegan tanpa mengesampingkan prinsip-prinsip, asas serta doktrin hukum yang berlaku.
BERITA & ARTIKEL
Upaya Hukum Terhadap Putusan Renvoi Prosedur
Author: Putri Ayu Trisnawati Kepailitan menganut asas pari passu pro rata parte yaitu untuk menentukan pembagian hasil penjualan harta debitor pailit kepada para kreditor secara
Parate Executie Kreditor Separatis dalam Kepailitan
Author: Putri Ayu Trisnawati Secara umum dalam hukum kepailitan, kreditor dikelompokkan ke dalam beberapa golongan berdasarkan urutan prioritas haknya untuk memperoleh pelunasan piutangnya terhadap kreditor
Sengketa Kepabeanan Atas Surat Penetapan Kembali dan/atau Nilai Pebean
Author: Putri Ayu Trisnawati Sengketa mengenai Surat Penetapan Kembali Tarif dan/atau Nilai Pabean (SPKTNP) merupakan salah satu jenis sengketa yang sering terjadi antara Direktur Jenderal